Cewekbanget.ID - Pada Senin, 21 Mei 2019, menanggapi hasil Pemilu Presiden 2019, ada kelompok massa yang melakukan unjuk rasa di daerah sekitar gedung Bawaslu, Jl. M.H. Thamrin, Jakarta.
Awalnya aksi demonstrasi berjalan dengan aman dan tertib, hingga kondisi mulai enggak kondusif sejak pukul 22.30 WIB dikarenakan ada massa dari demonstran yang mulai menyerang pihak kepolisian dan memaksa masuk ke dalam gedung Bawaslu.
Para polisi dan ribuan aparat keamanan yang berjaga berusaha menertibkan massa hingga akhirnya massa demonstran terpecah dan di beberapa titik sudah kondusif beberapa jam setelah kericuhan.
Baca Juga: Ternyata Mata Bisa Terlihat Sayu Saat Puasa Lho! Ini Cara Mengatasinya
Menyelidiki aksi demo yang tiba-tiba berubah jadi anarkis, pemerintah pun akhirnya memiliki jawaban atas siapa dalang dari kerusuhan ini.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Indah Permata Sari |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR