Pelembap dengan tekstur krim
Pelembap itu dibutuhkan setiap jenis kulit, termasuk kita yang punya kulit berminyak. Namun bukan berarti kita memakai pelembap dengan tekstur krim, ya.
Tekstur krim bakalan terasa berat dan enggak semuanya terserap ke dalam pori-pori kita. Nantinya, ini yang bikin kulit kita terlihat berminyak banget!
Sebisa mungkin, gunakan pelembap dengan tekstur gel atau air yang gampang menyerap dan enggak terasa berat di wajah kita!
(*)
Baca Juga: Ini 7 Kesalahan Skincare yang Bikin Kulit Kita Makin Berminyak!
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR