5 Kesalahan Pakai Beauty Blender yang Buat Hasilnya Enggak Maksimal!

Marcella Oktania - Senin, 05 Agustus 2019 | 09:35
 
beauty blender
youtube.com

beauty blender

Menyimpan beauty blender asal-asalan

Biarbeauty blenderkita bisa bertahan lama, simpannya jangan asal-asalan,girls.

Jangan pernah menyimpanbeauty blenderdalam tasmakeupyang benar-benar tertutup atau terlalu terbuka.

Bakalan jauh lebih baik kalaubeauty blenderdi simpan dalam tasmakeupberbahanmeshbiar sirkulasi udaranya baik.

Kita juga bisa menyimpanbeauty blenderkembali kecontainer-nya ketika kita beli.Containertersebut sudah dibentuk sedemikan rupa supayabeauty blenderkita bisa disimpan dengan baik!

Baca Juga: Ini Perbedaan Sponge Makeup Basah & Kering Saat Diaplikasikan

Dipakai hanya untuk mengaplikasikan makeup

memakai beauty blender
stylecraze.com

memakai beauty blender

Beauty blenderternyata enggak cuma bisa mengaplikasikanmakeupaja, lho.

Kita juga bisa menggunakanbeauty blenderuntuk memakai pelembap, membersihkan noda deodoran di baju, hingga kita gunakan untuknail art!

Hanya pakai satu jenis beauty blender

Banyak orang yang enggak tahu kalau ternyatabeauty blenderdiproduksi dalam berbagai macam bentuk dan warna yang masing-masing punya fungsi berbeda.

Kalau yang besar danpinkpada umumnya biasanya memang digunakan untuk mengaplikasikanmakeupbiasa.

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 9

Latest

iiq_pixel