CewekBanget.ID - Enggak sedikit seleb Indonesia yang memilih untuk menjalin hubungan dengan rekan sesama artis yang berbeda keyakinan.
Meski begitu, beberapa di antaranya bisa menunjukkan keharmonisan hubungan hingga saat ini.
Namun, ada juga beberapa pasangan seleb beda agama yang akhirnya memilih untuk putus.
Berikut ini pasangan beda agama yang hubungannya harus berakhir.
Baca Juga: Anggunnya Penampilan Prilly Latuconsina Pakai 3 Model Long Dress. Bak Tuan Putri!
1. Fero Walandouw dan Susan Sameh
Pasangan Susan Sameh dan Fero Walandouw harus mengubur keinginan mereka menikah di awal tahun 2020 ini.
Keduanya dikabarkan putus sejak November 2019 lalu.
FYI, hubungan Susan Sameh dan Fero harus berakhir setelah menjalin hubungan selama kurang lebih tiga tahun.
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR