Lakukan dengan konsisten
Jadi pertama yang memulai aja enggak cukup. Kita juga butuh kerja keras tanpa batas dan melakukannya dengan konsisten.
Tanpa adanya aksi dan kekonsistenan, dijamin kita enggak bakalan bisa melihat hasil kesuksesan kita dengan cepat, lho!
Kerjasama
Berpikir untuk sukses sendirian? Sayangnya kita enggak bakalan bisa!
Bahkan Mark Zuckerberg aja enggak bakalan bisa menjadikan Facebook bertaraf dunia tanpa adanya bantuan dari Eduardo Saverin, Ander McCollum, Dustin Moskovitz, Chris Hughes, dan seluruh karyawan lainnya yang membesarkan Facebook hingga sekarang!
Itu kenapa bekerja sama dengan orang lain itu jauh lebih baik, karena kita bakal menciptakan sesuatu yang paling luar biasa!
Selain itu, belajar untuk kerjasama juga membuat kita menjadi lebih mengerti dan menghargai orang lain, lho!
(*)
Baca Juga: 5 Tren Model Rambut Anti Ribet yang Paling Kece Buat Remaja Aktif!
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR