4. Merasa enggak ada cowok yang 'pas' buat kita
Kita selalu menganggap cowok yang kita kenal terlalu tua, terlalu muda, terlalu pas-pasan, terlalu "mas-mas" (cara dandannya), terlalu cempreng (suaranya), dan lain sebagainya.
Terlalu picky membuat kita enggak bisa menemukan seseorang karena enggak ada orang yang sempurna.
Tapi, kita merasa berhak bersikap picky karena bagaimanapun kita enggak boleh sembarangan jadian sama cowok. (*)
Baca Juga: 9 Tanda Skincare yang Kita Pakai Ternyata Enggak Cocok. Jangan Dipakai Lagi!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR