2. Bau kaki
Bau kaki yang enggak sedap, dilengkapi dengan kulit jari kaki yang kering dan bersisik, kemerahan, dan lecet bisa menjadi penyebab kemungkinan ada infeksi jamur di kulit.
Bau enggak sedap disebabkan dari kombinasi bakteri dan jamur yang terkikis ke kulit dan jaring kaki.
Bau dan kondisi ini dapat menyebar kalau kita menggaruk kaki dan menempelkan tangan pada anggota tubuh yang lain.
Baca Juga: Enggak Harus Keluar, Ini 5 Kegiatan Ngabuburit yang Seru Dilakukan Di Rumah Aja!
3. Bau kotoran busuk
Kegagalan usus kecil untuk menghasilkan enzim laktase, menghambat tubuh untuk mencerna gula laktosa yang biasa ditemukan pada produk susu.
Hal ini menyebabkan usus kecil mengarahkan laktosa ke usus besar, dan bukan aliran darah tempat fermentasi berlangsung. Sehingga disebut intoleran laktosa.
Akibatnya bisa berujung pada perut kembung, gas bau, kotoran cair, dan berbau busuk.
Gejala ini berbeda bagi tiap orang. Ada yang mengalami mual, kram, diare, dan muntah di samping kentut dan kotoran yang berbau busuk busuk.
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR