CewekBanget.ID - Sebagai cewek, terkadang kita mudah tertipu sama tipu rayu cowok yang kelihatan manis.
Padahal bisa jadi mereka sebenarnya pengin memanfaatkan kita aja, alias berengsek, lho!
Biar enggak terjebak dan tertipu dengan mulut dan perlakuan manisnya, sebaiknya kita ketahui 5 tanda cowok berengsek ini!
Baca Juga: Waspada, Ini 5 Tanda Kalau Cowok Cuma Jadikan Kita Pelariannya!
1. Ngomong hal kasar dengan cara yang baik
Entah kenapa dia selalu kasar dan mengkritik diri kita terus-menerus.
Namun biar kita enggak merasa tersakiti, dia punya cara manisnya sendiri. Caranya adalah dengan menganggapnya sebagai bercandaan.
Ada pula cowok berengsek lainnya yang pura-pura menyesal telah jujur, padahal sebenarnya yang diinginkannya adalah membuat kita merasa bersalah dengan diri sendiri!
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR