2. Tisu toilet
Tisu toilet mungkin kita anggap sebagai bahan yang baik untuk sekadar mengelap layar.
Tapi, tisu toilet umumnya punya tekstur yang sedikit lebih kasar.
Meskipun enggak terlalu terasa di kulit kita, tapi itu bisa ngasih goresan-goresan tipis pada layar smartphone!
Baca Juga: Bisa Berujung Kematian, 11 Gejala Kesehatan Ini Enggak Boleh Cewek Abaikan!
3. Sabun cuci tangan atau pakaian
Menggunakan sabun cuci semacam ini pasti harus dibantu dengan air kan?
Jelas jangan coba-coba pakai sabun seperti ini apalagi buat smartphone yang enggak anti air.
Selain airnya, busa yang keluar juga bisa jadi kerak yang merusak material smartphone.
Busa-busa inilah yang bisa bikin perangkat di dalam smartphone jadi berkarat.
4. Pembersih kaca
Membersihkan cermin atau kaca jendela pasti jadi lebih mudah kalau pakai pembersih kaca.
Kalau kita berpikir kita bisa membersihkan layar smartphone menggunakan pembersih ini jawabannya adalah salah besar!
Cara Mengetahui Personal Color Agar Lebih Percaya Diri Bersama Wardah, Cuma di Cosmetic Day 2024!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR