2. Toner
Toner berfungsi untuk mengangkat sisa-sisa kotoran yang menempel di wajah yang sebelumnya udah dibersihkan menggunakan sabun cuci muka atau face wash.
Toner juga akan memberikan hidrasi pada kulit sehingga kulit senantiasa terlihat sehat, lembap, dan enggak gampang breakout.
Pemilihan toner yang tepat juga bisa membantu jerawat yang ada pada kulit jadi cepat mengempis, lho!
Baca Juga: 7 Penyakit yang Bisa Dideteksi dari Rasa Lelah Berlebihan. Waspada!
3. Pelembap
Pelembap juga jadi produk yang wajib banget dimiliki remaja.
Hal ini dikarenakan pelembap berfungsi untuk menutrisi kulit, memberikan kelembapan sehingga enggak mudah dehidrasi dan iritasi.
Kulit yang kurang nutrisi dan hidrasi akan lebih rentan jadi kering dan bahkan breakout, lho!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR