4. Artificial colours
Kandungan ini biasanya digunakan untuk memberikan warna pada produk skincare kita.
Sayangnya, kandungan ini adalah bahan kimia yang bisa merusak kulit dan memberikan inflamasi yang efeknya cukup parah.
5. Plastik
Plastik di sini adalah tempat penyimpanan skincare.
Kalau memang skincare yang dibuat adalah benar-benar dari bahan yang terbaik, kenapa harus disimpan dalam wadah plastik?
Skincare yang dikemas dalam wadah plastik sebenarnya memberi tahu lebih banyak tentang kualitasnya, yaitu kualitas murahan!
Plastik juga biasanya ada kandungan Bisphenol A (BPA) yang akhirnya menempel pada skincare dan bisa mengganggu sistem hormon tubuh. (*)
Baca Juga: Enggak Flawless, Ini 5 Kesalahan Pakai Bedak yang Sering Dilakukan Remaja!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR