CewekBanget.ID - Punya permasalahan kulit yang kering, dehidrasi, dan kusam?
Tandanya kita butuh cairan lebih untuk menjadikan kulit tampak lebih lembap, kenyal, dan cerah, girls.
Salah satunya caranya adalah dengan makan buah semangka.
Eits, tapi semangka juga jadi salah satu kandungan skincare yang bisa menghidrasi dan membuat kulit tampak lebih glowing, lho!
Makanya, enggak ada salahnya buat nyobain 4 sheet mask Korea berbahan dasar semangka ini untuk jadikan kulit lembap dan anti kusam!
Baca Juga: 5 Buah dengan Kandungan Air Tinggi yang Bantu Tubuh Tetap Terhidrasi
Skinfood Beauty In a Food Mask Sheet Watermelon- Rp 18.000
Sheet mask yang satu ini diklaim bisa mencerahan dan melembapkan kulit dalam pemakaian pertama, lho!
Bisa juga digunakan untuk kulit kering dan sensitif.
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR