Berusaha Memahami Posisi Orang Tua
Wajar jika kita merasa sedih, kecewa, atau enggak bisa langsung menerima keputusan orang tua untuk menikah lagi.
Seiring berjalannya waktu, mungkin kita bakal lebih bisa memahami posisi orang tua yang membuat mereka mengambil keputusan untuk menjalin hubungan baru dengan orang lain.
Enggak perlu terburu-buru, tapi sebaiknya kita berusaha untuk mengerti alasan orang tua kita melakukan hal tersebut.
Fokus Pada Hal Baik
Enggak semua hal mengenai keputusan untuk menikah lagi itu buruk.
Kita dapat mencoba fokus pada hal-hal baik di tengah situasi ini, misalnya menambah anggota keluarga baru atau memiliki saudara baru di rumah.
Tapi enggak apa-apa kok, kalau kita butuh waktu untuk mencerna hal tersebut dan merasakan berbagai emosi karenanya.
Baca Juga: Perjuangkan Keinginan di Depan Orang Tua dengan 5 Tips Ini, Girls. Jangan Menyerah!
Penulis | : | Salsabila Putri Pertiwi |
Editor | : | Kinanti Nuke Mahardini |
KOMENTAR