4. Kemungkinan sebabkan komplikasi
Penting buat kita untuk enggak mengabaikan setiap tanda dan gejala pembengkakan jantung, ya.
Bukan tanpa alasan, kondisi jantung bengkak bisa menyebabkan komplikasi berat, lho.
Dilansir dari Alodokter.com, pembengkakan jantung bisa sebabkan gagal jantung, serangan jantung, bahkan kematian mendadak! Duh..
Baca Juga: Biarkan Diri Bersedih Sementara & 4 Tips Hadapi Kesedihan Ketika Orang Terdekat Meninggal
Untuk mencegah terjadinya kondisi jantung membengkak dan masalah jantung lainnya, sebaiknya kita juga mulai terapkan pola hidup sehat dengan konsumsi makanan bergizi dan rajin olahraga, serta batasi konsumsi minuman beralkohol.
Yuk mulai sekarang lebih aware lagi dengan kesehatan jantung kita ya, girls.
Selain menerapkan pola hidup sehat, kita juga jangan ragu untuk pergi ke dokter ketika mengalami gejala pembengkakan jantung.
Tetap sehat dan semangat, yaa!
(*)
Source | : | Kompas.com,alodokter.com |
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR