3. Mencuci muka pakai air hangat
Banyak yang percaya bahwa air hangat dapat membantu pori-pori kulit lebih terbuka sehingga kulit wajah bisa lebih bersih.
Padahal hal ini keliru banget, lho!
Faktanya, air hangat cuma akan membuat kulit kita semakin kering dan rusak!
Jadi, jangan lagi cuci muka pakai air hangat, ya! Lebih baik cuci muka dengan air yang temperaturnya sedang, enggak terlalu hangat dan enggak terlalu dingin.
Biar lebih jelas lagi, yuk simak penjelasan mengenai kesalahan cuci muka yang sering kita lakukan di video berikut ini:
(*)
Baca Juga: Bekas Jerawat Hilang Sekejap, Cukup Makan 5 Buah Ini Secara Rutin!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR