4. Rendam di air beras
Air cucian beras juga bisa kita manfaatkan untuk membersihkan noda kuning membandel di celana dalam kita, lho!
Caranya cukup campurkan air beras dengan deterjen, rendam celana dalam selama beberapa menit.
Setelah itu, kucek celana dalam tersebut hingga bersih.
Itu tadi beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk menghilangkan noda kuning yang menempel celana dalam. Selamat mencoba ya, girls! (*)
Baca Juga: No Touch Up, 4 Lipstik Transferproof Ini Awet Dipakai Saat Lebaran!
Cara Mengetahui Personal Color Agar Lebih Percaya Diri Bersama Wardah, Cuma di Cosmetic Day 2024!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR