Ini 5 Bahan Alami yang Ampuh Mengatasi Masalah Ketiak Hitam!

Salsabila Putri Pertiwi - Sabtu, 08 Mei 2021 | 10:20
 
memakai bahan alami untuk mengatasi ketiak hitam
healthylifestylelive.com

memakai bahan alami untuk mengatasi ketiak hitam

CewekBanget.ID -Duh, ketiak hitam jadi salah satu permasalahan yang kerap bikin kita minder, nih!

Ketiak yang tampak gelap juga membuat kita enggan menggunakan pakaian dengan area lengan terbuka lebar atau tanpa lengan (sleeveless).

Kita mungkin berpikir, cara mengatasi masalah ketiak hitammerepotkan dan harus dilakukan oleh ahlinya.

Tapi tenanggirls, kita bisa mengatasi masalah ketiak hitam dengan bahan-bahan alami tanpa perlu melakukantreatmentyang mahal dan rumit, kok!

Lidah Buaya

Lidah buaya untuk mencerahkan ketiak
maltaloe.com

Lidah buaya untuk mencerahkan ketiak

Lidah buaya adalah salah satu ramuan tradisional untuk mengatasi ketiak yang tampak gelap.

Cukup ambil daging buah lidah buaya yang segar, kemudian pijat di permukaan ketiak, lalu diamkan satu jam sebelum kemudian dibilas.

Lakukan metode ini setiap dua hari sekali untuk hasil optimal, ya.

Baca Juga: Perbedaan Deodorant dan Antiperspirant yang Wajib Kita Pahami!

Mawar

Bunga Mawar
fabelio.com
fabelio.com

Bunga Mawar

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

Latest