CewekBanget.ID - Beberapa jenis makanan memang bisa dikonsumsi dalam keadaan mentah, seperti ikan sashimi hingga beberapa jenis sayuran tertentu.
Namun, untuk makanan-makanan di bawah ini, mengonsumsinya dalam keadaan mentah justru akan membahayakan kesehatan karena kemungkinan beracun!
Parahnya lagi bisa mengancam nyawa kita, lho!
Ketahui jenis makanan apa aja yang enggak disarankan untuk dimakan mentah. Jangan coba-coba!
Baca Juga: Jadi Racun, Ketahui 5 Jenis Sayur yang Enggak Boleh Dimakan Mentah!
1. Ayam
Makan ayam mentah bisa menyebabkan penyakit serius karena mengandung salmonella, campylobacter, atau keduanya.
Kduanya bisa menyebabkan diare, demam, dan kram perut.
Sebuah studi mencatat bahwa unggas adalah makanan yang paling umum dalam wabah selama 1998-2012.
CDC mengatakan bahwa ayam harus dimasak pada suhu internal yang aman dari 165 derajat Fahrenheit kalau enggak mau kita terjangkit penyakit yang membahayakan tubuh.
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR