2. AHA/BHA
AHA/BHA bisa jadi solusi buat kita yang punya kulit kering hingga yang berjerawat.
AHA atau alpha hydroxy acid biasanya terdapat pada bahan-bahan, seperti lactic acid dan glycolic acid dan bisa memperbaiki tekstur kulit.
BHA atau beta hydroxy acid, seperti salicylic acid bisa membantu menghilangkan jerawat.
Masalahnya, kalau dipakai di pagi hari, kulit akan jadi sensitif terhadap matahari!
Baca Juga: 5 Skincare Malam Ini Wajib Dipakai Sebelum Tidur Biar Wajah Glow Up!
3. Krim malam
Udah jelas-jelas namanya krim malam, pastinya produk skincare yang satu ini memang harus digunakan di malam hari.
Karena biasanya, krim tersebut akan lebih efektif bekerja di malam hari saat kita tidur.
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR