Penampilan Billie sukses memukau semua yang melihatnya.
Dress anggun berwarna peach, menjuntai indah dan kelihhatan megah banget!
Billie memakai baju rancangan spesial Oscar de la Renta.
Baca Juga: Tampil Gemerlap Serba Ungu, Intip Detail Penampilan Camila Cabello di Met Gala 2021!
Lil Nas X
Penyanyi kontroversial satu ini enggak mau kalah memamerkan busana andalannya.
Serba gold dan mengkilap, menambah kuat ciri khas pelantun lagu Montero ini.
Lil Nas X membawa busana kebanggaannya dari Versace.
Rose 'BLACKPINK'
Sala satu member grup BLACKPINK juga berkesempatan hadir di gelaran Met Gala 2021.
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR