CewekBanget.ID - Siapa sih yang enggak pengin punya kulit wajah yang senantiasa tampak mulus, glowing, dan terasa kenyal?
Salah satu faktor supaya kita bisa mendapatkan kulit wajah mulus dan glowing adalah skin barrier yang kuat!
Skin barrier alias pelindung kulit terluar perlu kita jaga, girls!
Kalau skin barrier udah rusak, kulit jadi susah terlihat mulus dan perlu perawatan ekstra untuk memperbaikinya!
Gimana sih caranya biar skin barrier sehat dan makin kuat? Simak beberapa tips di bawah ini, yuk!
Baca Juga: 5 Produk Skincare Pagi Murah Wajib Dipakai Biar Glowing Seharian!
1. Rutin pakai pelembap
Salah satu penyebab skin barrier bisa rusak adalah kulit kurang kelembapan.
Maka dari itu, kita harus rutin pakai pelembap setiap hari, pagi dan malam.
Pilihlah pelembap yang sesuai sama jenis dan kebutuhan kulit kita, ya!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR