Dia kini merasa hidupnya berubah, kemana pun pergi dia akan dikenali orang-orang sebagai kakek Ill Nam di Squid Game.
"Hal-hal telah berubah sedikit.
Bahkan ketika saya pergi ke kafe atau tempat seperti itu, saya sekarang harus menyadari (posisinya sekarang), Itu membuatku berpikir, 'Menjadi terkenal juga sulit,'” lanjutnya.
Sementara ini Oh Young Soo masih akan rehat dari kegiatan Syuting dan mencoba menikmati hidupnya.
(*)