CewekBanget.ID - Wajah lagi dipenuhi jerawat meradang dan rentan iritasi?
Biasanya kondisi kulit di atas sering banget dialami sama kita pemilik kulit sensitif ya, girls.
Salah satu cara yang bisa dilakukan yaitu dengan menggunakan produk toner yang tepat.
Enggak mesti mahal-mahal, berikut ini rekomendasi toner murah meriah yang jitu redakan iritasi dan jerawat meradang!
Baca Juga: 4 Toner Niacinamide Murah Bikin Wajah Glowing dan Bebas Noda!
Emina Skin Buddy Face Toner
Harga: Rp. 27.500
Toner ini dilengkapi dengan pH balance dan memiliki tekstur yang ringan sehingga aman banget dipakai kulit sensitif.
Ada kandungan ekstrak calendula dan hyaluronic acid yang akan membantu menenangkan kulit sensitif dan memberikan kelembapan pada kulit.
Toner ini enggak mengandung alkohol, lho!
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR