Proporsi cewek dan cowok dalam penelitian dengan berbagai golongan darah adalah sama, tetapi sebagian besar pesertanya berasal dari etnis Kaukasia sehingga enggak bisa disamakan dengan etnis lain.
Walaupun kita enggak dapat mengubah golongan darah, ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk menurunkan risiko penyakit jantung.
Para peneliti menyarankan kita untuk mengetahui golongan darah dan memantau kadar kolesterol dan tekanan darah.
Selain itu, menerapkan gaya hidup sehat juga dapat menurunkan risiko penyakit jantung.
Nah, itu tadi urutan golongan darah yang paling rentan penyakit jantung. Golongan darahmu ada di urutan berapa, girls?
(*)
Baca Juga: Awas! Ternyata Ini Penyakit yang Rentan Menyerang Tiap Golongan Darah!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR