CewekBanget.ID - Sekarang ini kita hidup di zaman yang dekat dengan teknologi ya, girls.
Teknologi yang makin maju juga bikin sosial media makin berkembang.
Makanya enggak heran lagi kalau selain punya banyak akun sosial media juga jadi lebih sering menghabiskan waktu dengan main sosmed.
Baca Juga: Kepoin Bunga yang Menggambarkan Zodiak Capricorn Hingga Gemini, Yuk!
Kalau menurut astrologi, ada beberapa zodiak yang dikenal suka banget berselancar di dunia maya.
Siapa aja nih mereka? Yuk cari tahu!
Gemini
Zodiak ini punya tipikal social butterfly, jadi enggak heran kalau temennya banyak banget, baik di dunia nyata maupun di dunia maya
Walaupun enggak menampakkan aktivitasnya, tapi sebenarnya Gemini berselancar di sosial media kok.
Malahan, beberapa orang dengan zodiak ini dikenal selalu membuka sosmed lebih dulu setelah bangun tidur.
Baca Juga: Ada yang Mudah Marah, Intip Tipe Zodiak Saat Penat dan Kelelahan!