5. Masker
Untuk mendapatkan tampilan ketiak yang mulus dan halus, kita juga bisa mengaplikasikan masker seperti clay mask untuk mengangkat proses sel-sel kulit mati.
Lakukan aktivitas ini seminggu sekali, ya!
Selain itu, kita juga bisa memanfaatkan sisa essence pada sheet mask yang dioleskan pada kulit ketiak.
Ini berguna untuk memberikan hidrasi dan kelembapan pada kulit ketiak.
Itu tadi beberapa skincare yang ternyata bisa kita pakai untuk mencerahkan kulit ketiak juga.
Kalau kayak gini enggak bakal rugi dan bisa hemat pengeluaran, nih! Bener enggak, girls?
(*)
Baca Juga: Segera Cek, Gini Lho Ciri Ketiak yang Sehat! Enggak Harus Mulus!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR