Karena molekul protein putih telur terlalu besar dan enggak mampu menyerap ke dalam lapisan kulit.
Protein yang dipercaya dapat membuat kulit lebih kenyal, ternyata enggak bisa terserap sehingga malah menyebabkan pori-pori tersumbat.
Putih telur yang mentah mengandung bakteri salmonella yang biasanya menjadi penyebab keracunan makanan.
Jika disebarkan pada kulit wajah bukan enggak mungkin akan menyebabkan alergi, terutama pada kita yang mempunyai kulit sensitif.
5. Kayu Manis
Penggunan kayu manis secara alami pada kulit wajah bisa menyebabkan kemerahan pada kulit ataupun mengalami luka bakar.
Meskipun kayu manis memiliki manfaat antimikroba yang bisa digunakan untuk menyembuhkan luka, bahan alami ini juga bisa memicu alergi.
Meskipun jika awalnya kita enggak memiliki alergi kayu manis, bisa aja kulit jadi tiba-tiba sensitif terhadap bahan alami ini.
Inilah mengapa kayu manis bisa menjadi bahan alami yang berbahaya untuk kulit.
Nah, itu tadi beberapa bahan alami yang sebenarnya bahaya buat kulit.
Sebelum kita memanfaatkan bahan alami, alangkah lebih baiknya kita cek dulu faktanya apakah bahan tersebut beneran aman dipakai pada kulit atau enggak, ya!
(*)
Baca Juga: 5 Bahan Alami Buat Cerahkan Bokong Gelap yang Bikin Insecure!
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR