Di-spill Netizen, Wirda Mansur Diduga Melakukan Penipuan di Medsos

Monika Perangin - Senin, 04 Juli 2022 | 15:50
 
Wirda Mansur diduga melakukan penipuan
Instagram.com/wirda_mansur

Wirda Mansur diduga melakukan penipuan

Dalam unggahan terbaru dari Instagram @playitsafebabyreborn, netizen terlihat mengirimpesan langsung dan meminta untuk masalahnya dibahas.

Selain itu, netizen yang enggak diketahui namanya alias anonim ini juga mengirimkan bukti-bukti transaksi yang sudah dilakukan.

"Jadu gini min, si W8rda Man*yur ini jual produk serum dengan sistem PreOrder dan dibukanya ituevent2.2 lalu," cerita netizen.

Netizen menjelaskan bahwa Wirda Mansur menjual serumnya pada awal Februari melalui akun Instagrambrandskincare-nya.

Setelah membeli serum tersebut, ternyata sistempre-order-nya memakan waktu hingga 2,5 bulan dari pembelian.

Enggak lupa, netizen juga mengirimkan bukti transaksi untuk menguatkan tuduhannya pada Wirda Mansur!

Baca Juga: FOMO Berita Heboh Minggu Ini, Model Down Syndrome Hingga Kontroversi Wirda Mansur!

Wirda Mansur diduga melakukan penipuan

Wirda Mansur diduga melakukan penipuan
instagram.com.playitsafebabyreborn

Wirda Mansur diduga melakukan penipuan

Netizen mengatakan bahwa pihak penjualskincareWirda Mansur menjanjukan akan mengirimserum setela lebaran.

Namun sayangnya, sehabis lebaran serum yang dibeli enggak kunjung datang juga.

Hal yang membuat netizen merasa kecewa adalah karena dirinya enggak ditanggapi saat bertanya diwhatsapp.

Source : instagram.com/playitsafebabyreborn

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 9

Latest