"Belum sempat bertemu kita ma.
Semoga mama selalu menyertai di setiap tujuan Iky dan Lini," tulis Iky di unggahan.
Rizky Febian juga telah kehilangan ibu kandungnya sama seperti Mahalini.
Sehingga keduanya bisa saling memahami perasaan satu sama lain dan saling membahagiakan.
Baca Juga: Kira-kira Bakal Kayak Gini Nih Kalau Mahalini dan Rizky Febian Konser Sambil Bawa Anak
Namun restu yang diminta Iky untuk mendiang ibu Mahalini menjadi bukti keseriusan hubungan mereka.
Meski sampai sekarang belumada keterangan pasti kapan mereka akan melaju ke pernikahan. (*)
Penulis | : | Tiara Harum Pramesti |
Editor | : | Tiara Harum Pramesti |
KOMENTAR