Selain Eun-woo, ternyata Sehun EXO dan Park Solomon juga hadir di acara tersebut lho.

Sehun EXO dan Park Solomon
Sehun tampil mengenakan jas berwarna abu-abu.
Sedangkan Park Solomon tampil simple dengan kemeja biru muda dan luaran putih bermotif bunga.
Wah, aura para bintang memang beda banget ya!
Baca Juga: Cha Eunwoo ASTRO Bakal Debut Film Hollywood, Netizen Pesimis?
(*)