5. Raspberry
Raspberry mengandung mineral dan vitamin penting yang menjaga bibir kita tetap halus dan segar serta mencegah bibir menjadi gelap.
Campur madu, raspberry dan jus lemon dalam jumlah yang sama dan oleskan pada bibir kita!
Madu dan lemon secara alami akan menghilangkan kegelapan dari bibir dan raspberry akan memberikan warna merah muda alami pada bibir.
Atau bisa juga dikonsumsi langsung agar mendapatkan khasiat lain untuk kesehatan dan kecantikan kulit secara menyeluruh.
Itu tadi beberapa jenis buah yang bisa kita manfaatkan untuk mendapatkan tampilan bibir yang lebih cerah, lembap, dan senantiasa sehat!
Ada buah favorit kamu, girls?
(*)
Baca Juga: Hindari! 5 Kesalahan Ini Bikin Lipstik Kita Enggak Tahan Lama di Bibir
Source | : | Femina.in,Rohto Japan |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR