Ggamsi adalah istilah untuk kulit hitam yang dianggap rasis.
Baca Juga: 5 Momen Pilu Saat Lisa BLACKPINK Alami Diskriminasi dari Netizen!
Salah satu member EXO, yakni Chen pernah diduga merendakan salah satu ras dalam siaran V Live.
Saat itu, Baekhyun terlihat sedang memakaikan Chen lipstik berwarna gelap secara berlebihan dan enggak merata.
Chen EXO mengeluarkan komentar yang dianggap rasis dengan mengatakan, "bukankah ini seperti Kunta Kinte, ya?".
Kunta Kinte adalah karakter budak berkulit hitam yang dipaksa bekerja oleh orang Amerika di serial Roots.
Crush baru saja terlibat skandal rasisme dan dianggap enggak menghargai penggemarnya.
Pada saat konser, Crush terlihat dengan sengaja menolak high five sambil mengatakan 'no' dari dua penggemarnya yang berkulit hitam.
Tentu saja, tindakan Crush langsung mendapatkan hujatan dari penggemar dan netizen internasional.
Taeyang Big Bang
Yang terakhir ada Taeyang Big Bang yang melakukan tindakan rasisme pada saat puncak perayaan imlek pada 2016 lalu.
Taeyang Big Bang mengucapkan Happy Monkey New Year dengan menampilkan wajah Kanye West.
Karena tindakannya, Taeyang Big Bang akhirnya menghapus video ucapannya tersebut.
(*)
Penulis | : | Monika Perangin |
Editor | : | Monika Perangin |
KOMENTAR