Netizen Berdebat, Hyein NewJeans Tampil Berponi VS Enggak Berponi!

Adinda Efrilla - Kamis, 05 Januari 2023 | 08:05
 
Hyein NewJeans
Foto : Allkpop.com

Hyein NewJeans

CewekBanget.ID -Grup pendatang baru, yaitu NewJeans enggak berhenti dibicarakan akhir-akhir ini, girls.

Yup, sebab NewJeans menjadi salah satu grup pendatang baru yang namanya kian melambung di generasi saat ini.

Banyak orang mengakui bakat, visual, serta penampilan yang diberikan NewJeans sangat unik dan berbeda dari yang lain.

NewJeans jadi trending topic

Bahkan hingga kini nama NewJeans terus dibahas diberbagai media sosial, salah satunya Twitter.

NewJeans jadi trending topic di Indonesia

NewJeans jadi trending topic di Indonesia

Nampaknya enggak hanya di Korea aja yang ramai memperbincangkan NewJeans, girls.

Sebab nama NewJeans juga menjadi trending topic di Indonesia dengan jumlah yang fantastis.

Terlebih karena belum lama ini NewJeans juga baru saja merilis single terbaru mereka yang berjudul OMG.

Konsep MV mereka sangat fresh dan unik sehingga membuat single tersebut juga berhasil duduki trending musik di Youtube. Keren ya!

Hyein NewJeans jadi sorotan

Source :allkpop

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 50

Latest

Popular

Tag Popular

x