Nah, berikut tutorial pengaturan untuk mengatasi HP Xiaomi lemot:
1. Hal pertama yang harus dilakukan adalah dengan mengakses menu Setelan/Settings terlebih dahulu.
2. Setelah itu klik Additional settings untuk mengakses menu setelah yang lebih banyak.
3. Apabilah sudah, klik Developer options untuk mengatur opsi developer.
4. Setelah itu, klik toggle di bagian kanan Developer options hingga berwarna biru untuk mengaktifkannya.
5. Langkah selanjutnya scroll dan klik pengaturan Animation duration scale.
6. Atur Animation scalenya menjadi 0,5x.
Baca Juga: Iklan di HP Xiaomi Bikin Jengkel? Gini Cara Mudah Hilangkannya!
Setelah itu kita bisa mencobanya langsung dengan melakukan scroll serta multitasking.
Kita akan mendapati program-program layar HP Xiaomi kita lebih ngebut dan efisien.
Itu tadi cara mudah mengatasi HP Xiaomi lemot dan membuatnya semakin ngebut dengan opsi pengembang.
Selamat mencoba dan semoga membantu!
(*)
Baca Juga: HP Xiaomi Kita Hilang atau Dicuri? Gini Cara Melacaknya Pakai Akun Mi!
Source | : | NexTren |
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR