Baca Juga: Tips Membangun Chemistry Saat Berkenalan, Pilih Topik yang Pas!
Jangan membungkuk
Tips yang terakhir adalah pastikan untuk enggak membungkuk dan pertahankan postur tubuh yang benar.
Membungkuk hanya akan membuat kita terlihat lebih pendek.
Pastikan badan tetap tegap untuk memberikan kesan bahwa badan kita bagus.
Baca Juga: 5 Tips Memakai Sabun Cuci Muka yang Benar, Wajah Jadi Bersih Maksimal!
(*)
Penulis | : | Monika Perangin |
Editor | : | Monika Perangin |
KOMENTAR