CewekBanget.ID - Makin modern dan perkotaan suatu tempat, makin sulit tampaknya kita menghirup udara yang bersih.
Entah itu polusi udara, rokok, dan beragam asap enggak sehat lainnya bisa dengan gampang mengotori paru-paru kita.
Makanya penting untuk lebih rajin membersihkan paru-paru, lho.
Ada 5 kebiasaan yang bisa kita coba untuk membersihkan paru-paru dari polusi dari rokok. Gimana caranya?
1. Terapi steam
Terapi steam adalah teknik menghirup uap air yang bisa melancarkan pernapasan.
Penguapan penting untuk membersihkan kelembapan pada udara yang kita hirup, sehingga bisa melancarkan pernapasan dan mencairkan lendir di dalam pernapasan kita.
Kalau kita coba terapi steam ini, dijamin kita bakal bernapas lebih enak dan lega, lho.
Dalam beberapa penelitian menemukan terapi steam ini bisa membantu mengatasi tenggorokan yang sakit, mencairkan lendir dalam hidung yang menyumbat pernapasan, dan membersihkan paru-paru setelah seharian kita menghirup polusi udara.
Caranya juga gampang. Kita tinggal sediakan air panas dalam wadah, lalu taruh wajah kita sedekat mungkin dengan air panas tersebut supaya bisa terhirup uapnya.
Lakukan cara ini selama 5 menit atau lebih. Setelah itu kita bisa sekalian cuci muka untuk membersihkan wajah juga, lho!
Baca Juga: Ini 4 Kebiasaan Simpel Biar Paru-paru Tetap Sehat di Tengah Polusi
2. Teknik batuk
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Source | : | Medical News Today |
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR