CewekBanget.ID - Ada beberapa alasan kenapa tubuh kita bisa kelebihan cairan.
Pertama dan yang paling sering terjadi adalah karena kita minum air putih terlalu banyak, karena memang apapun yang berlebihan bisa berakibat buruk pada tubuh, termasuk air putih.
Selanjutnya bisa juga terjadi karena adanya gangguan ginjal, masalah kesehatan jantung, penyakit hati, dan gangguan hormonal.
Apapun penyebabnya, kita pasti bakalan merasakan 8 tanda ini kalau tubuh kelebihan cairan!
1. Pembengkakan
Pembengkakan atau edema adalah tanda yang paling umum dari kelebihan cairan dalam tubuh.
Edema dapat terjadi di berbagai bagian tubuh, termasuk kaki, pergelangan kaki, kaki, tangan, perut, atau wajah.
Pokoknya area kulit yang kelebihan cairan bakalan terasa tegang dan tampak membengkak!
2. Penambahan berat badan yang cepat
Kelebihan cairan dalam tubuh dapat menyebabkan penambahan berat badan yang cepat dalam periode singkat.
Ini juga dikenal dengan nama berat air yang terkadang bisa sangat tinggi di tubuh kita.
Baca Juga: 3 Minuman Buat Penuhi Cairan Tubuh Selain Air Putih. Anti Dehidrasi!
3. Kembung
Source | : | Business Insider |
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR