CewekBanget.ID - Siapa yang enggak pernah absen buat nonton drma Korea My Demon?
Drama Korea My Demon ini akan menayangkan episode 5 hari ini lho, Jumat (8/12).
Dibintangi sama Song Kang dan Kim Yoo Jung, visual juga akting keduanya benar-benar menghibur deh di drama Korea My Demon ini, setuju?
Terbaru nih, visual Kim Yoo Jung menarik perhatian netizen karena salah satu adegannya.
Kalau untuk akting, Kim Yoo Jung enggak perlu diragukan lagi mengingat dirinya adalah mantan artis cilik Korea Selatan juga ya, girls.
Tentang drama Korea My Demon
Drama Korea My Demon punya genre fantasi dengan bumbu komedi romantis.
Cerita drama Korea My Demon nantinya akan berkisah tentang pewaris dari keluarga chaebol atau konglomerat yang mirip dengan iblis.
Karakter Do Do Hee diperankan oleh Kim Yoo Jung dan iblis Jung Gu Won diperankan oleh Song Kang.
Do Do Hee adalah sosok yang punya banyak musuh dan Jung Gu Won, iblis yang suatu hari kehilangan kekuatannya karena mereka akhirnya tinggal bersama untuk pernikahan kontrak.
Baca Juga: Song Kang Baru Nyadar Kalau Dirinya Ganteng Gegara Drama Korea My Demon
Stem Cell, Terobosan Baru Sebagai Solusi Perawatan Ortopedi Hingga Cedera Olahraga
Penulis | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
Editor | : | Septi Nugrahaini Rahmawati |
KOMENTAR