Kita juga bisa pilih tas dari bahan kanvas atau kulit, dengan motif yang artistik.
Pilihan tersebut sukses buat menampilkan sisi kreatif dan unik para Aquarian.
ARIES
Sebagai sosok yang energik, Aries cocok banget pakai tas ransel.
Para pemilik zodiak Aries cocok dengan tas ransel yang praktis dan dapat menampung segala keperluan.
Aries bisa pilih tas ransel yang tahan lama, dengan banyak kantong dan kompartemen untuk membantu kita tetap terorganisir.
Warna-warna bold seperti merah atau oranye, juga tas warna biru cerah dapat mencerminkan energi dan kepercayaan diri para Aries.
Itu dia 4 zodiak yang cocok banget pakai tas ransel, sesuai dengan karakternya. Tungguin pembahasan tentang fashion zodiak lainnya, ya!
Baca Juga: 3 Zodiak yang Paling Cocok Pakai Tote Bag Berdasarkan Karakter Zodiak
(*)
Skincare Lokal Avoskin Membuka Avoskin Sanctuary dalam Perayaan 10 Tahun Komitmen Green and Clean Beauty
Penulis | : | Elizabeth Nada |
Editor | : | Elizabeth Nada |
KOMENTAR