Muncul Benjolan di Ketiak Setelah Mencukur? Atasi Pakai 3 Cara Ini

Siti Fatimah Al Mukarramah - Jumat, 26 Januari 2024 | 06:15
 
Ilustrasi benjolan pada ketiak
via The List

Ilustrasi benjolan pada ketiak

CewekBanget.ID - Muncul benjolan kayak jerawat setelah mencukur bulu ketiak?

Pastinya ini bisa mengganggu penampilan dan bikin kita enggak pede!

Jangan dibiarkan aja, girls!

Segera lakukan 3 cara ini untuk menghilangkan benjolan ketiak setelah mencukur.

Baca Juga: Kebiasaan Cabut Bulu Ketiak Tanpa Alat Cukur, Waspadai 5 Bahaya Ini!

1. Kompres dengan Air Hangat

- Gunakan kain bersih dan rendam dalam air hangat.

- Tempatkan kain tersebut di atas benjolan selama 15-20 menit.

- Ulangi proses ini beberapa kali sehari.

- Kompres air hangat dapat membantu mengurangi pembengkakan dan meningkatkan sirkulasi darah.

2.Gunakan Krim Anti-inflamasi

Source : Nova.id

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

Latest