6. Justin Bieber - Ghost
Media dan fans bilang kalau lagu ini untuk Selena Gomez, tapi Justin Bieber bilang kalau lagu ini dibuatnya untuk orang-orang yang telah kehilangan para kecintaan ketika pandemi COVID-19.
Menceritakan tentang kehilangan seseorang yang dicintainya, sangat kangen dan berharap bisa bersama lagi di dunia ini.
Karena harapan itu enggak mungkin terjadi, itu kenapa lagu ini berisi tentang mengenang kembali memori bahagia yang mereka buat bersama.
7. Celine Dion - My Heart Will Go On
Hayo, siapa yang belum pernah nonton film Titanic yang ikonik?
Kita juga pasti bakal tahu OSTnya, yaitu My Heart Will Go On yang dinyanyikan oleh Celine Dion.
Bahkan saking terkenalnya, lagu ini telah memenangkan 15 penghargaan dari 12 penghargaan bergengsi di dunia. Setiap kali masuk nominasi, pasti menang!
Lagu ini menceritakan tentang cinta pasangan yang terus bisa bertahan walaupun telah dipisahkan oleh jarak dan waktu.
Baca Juga: 9 Rekomendasi Lagu Barat Populer Tentang Jatuh Cinta dengan Sahabat
(*)
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR