Liam cukup banyak mencurahkan isi hatinya via Twitter. Cowok 21 tahun ini berkata kalau belakangan ini adalah waktu yang berat bagi One Direction. Enggak hanya Directioners, keempat member One Direction juga merasakan kesedihan karena perginya Zayn Malik.
"Apa yang sebenarnya aku ingin ungkapkan adalah kita jauh dari berakhir," ucapnya. "Aku merasa sekarang itu enggak apa-apa kalua kita merasa sedih dan kesal tapi aku memohon kepada kalian semua para penggemar agar tetap percaya kepada kami."
In light of recent events I think this is important to say. For the past five years now I've been part of (cont) http://t.co/rkSsnCOc4W
— Liam (@Real_Liam_Payne) March 26, 2015
Louis Tomlinson
Cowok penggemar sepakbola ini menyatakan walau One Direction tengah melalui masalah, hal itu enggak memupuskan semangatnya dan teman-teman untuk berkarya lagi. Hiks... Bikin Directioners terharu dan ikutan semangat!
Been a crazy couple of days but know that we are going to work harder than ever to deliver the best album we've ever made for you guys !
— Louis Tomlinson (@Louis_Tomlinson) March 26, 2015
Your support has been incredible , truly incredible so thank you so much !
— Louis Tomlinson (@Louis_Tomlinson) March 26, 2015
Baca juga: 5 Hal Yang Bikin One Direction Akan Tetap Bertahan Tanpa Zayn Malik
(foto: pinterest.com)
Penulis | : | Natasha Erika |
Editor | : | Natasha Erika |
KOMENTAR