5 Fakta Kepler-452b, Planet Yang Paling Mirip Dengan Bumi

Natasha Erika - Kamis, 23 Juli 2015 | 17:00
 
5 Fakta Kepler-452b, Planet Yang Paling Mirip Dengan Bumi
Natasha Erika

5 Fakta Kepler-452b, Planet Yang Paling Mirip Dengan Bumi

Teleskop Kepler NASA menemukan sekumpulan planet yang memiliki ciri-ciri sama dengan bumi. Tapi, ada planet bernama Kepler-452b yang paling mirip sama bumi. Kenalan, yuk! Ini dia 5 fakta Kepler-452b, planet yang paling mirip dengan bumi.

Baca juga: Ini Fakta Terbaru Planet Pluto Yang Belum Kita Ketahui Sebelumnya

Planet baru ini 60 persen berdiameter lebih besar daripada bumi

Ilustrasi yang membandingkan bumi dan planet baru, disebut Kepler-452b, yang kurang lebih 60 persen berdiameter lebih besar dari bumi.

Menurut NASA, Kepler-452b 60 persen lebih besar daripada bumi. NASA menyebut planet baru itu sebagai 'super-Earth-size-planet'.

Kepler adalah teleskop luar angkasa

(foto: wikipedia)

Ilustrasi Kepler, teleskop luar angkasa.

Kepler adalah teleskop luar angkasa seharga $600 juta diluncurkan pada tahun 2009 dengan tujuan untuk survei dan mencari planet yang layak dihuni. Setiap planet yang ditemukan diberi nama berupa kode angka setelah nama Kepler.

Editor : CewekBanget



PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 50

Latest

Popular

Tag Popular

x