7 Hal Ini Hanya Dimengerti oleh Pasangan yang Menjalani Long Distance Relationship
Banyak orang menganggap sepele perjuangan para pasangan yang menjalani long distance relationship alias ldr. Mereka kira asalkan sama-sama sayang dan saling percaya, maka enggak akan ada masalah berarti. Padahal apa yang mereka lewati itu sebenarnya enggak gampang lho. Nah, 7 hal ini hanya dimengerti oleh pasangan yang menjalani Long Distance Relationship.
7 Hal Ini Hanya Dimengerti oleh Pasangan yang Menjalani Long Distance Relationship
Sedih enggak sih cuma bisa ngeliat dia dari layar handphone doang?
Natalia Simanjuntak
7 Hal Ini Hanya Dimengerti oleh Pasangan yang Menjalani Long Distance Relationship
Soalnya udah lama enggak ngeliat langsung sih, jadinya rada awkward nih, hehe.
Natalia Simanjuntak
7 Hal Ini Hanya Dimengerti oleh Pasangan yang Menjalani Long Distance Relationship
Nyadar enggak sih kalau pas LDR-an mood kita tuh jadi gampang banget naik turun. Soalnya orang yang paling kita harapkan ada di dekat kita justru lagi jauh banget :(
Natalia Simanjuntak
7 Hal Ini Hanya Dimengerti oleh Pasangan yang Menjalani Long Distance Relationship
ff
Hmm, emang sih cemburu berlebihan itu enggak baik buat hubungan. Tapi gimana dong, kita kan juga enggak rela dia deket sama cewek lain...
Natalia Simanjuntak
7 Hal Ini Hanya Dimengerti oleh Pasangan yang Menjalani Long Distance Relationship
Sekalian nyari diskon dari jauh-jauh hari nih, hehe. Pokoknya persiapan mau ketemu harus maksimal!
Natalia Simanjuntak
7 Hal Ini Hanya Dimengerti oleh Pasangan yang Menjalani Long Distance Relationship
Kita rela deh ngurangin jatah makan siang dan shopping demi beli pulsa, yang penting komunikasi tetap lancar!
Natalia Simanjuntak
7 Hal Ini Hanya Dimengerti oleh Pasangan yang Menjalani Long Distance Relationship
Sebenernya kita juga ngerti kalau dia enggak mungkin juga maksain buat kesini, tapi dalam hati kita tetap berharap.
KOMENTAR