Seungri Lagi di Jepang
Saat kejadian itu, Seungri sedang berada di Jepang untuk menghadiri special event-nya BIGBANG sejak awal bulan Juni ini.
Bigbang Special Tour 2017 ini sudah berlangsung sejak bulan Mei di tiga kota yaitu Fukuoka, Tokyo dan Osaka.
(Lihat juga di sini Nasihat Cinta Dari Seungri Big Bang)
Penulis | : | Jana Miani |
Editor | : | Jana Miani |
KOMENTAR