Suka banget dengerin musik EDM, girls? Selain musiknya, ciri khas lain dari EDM yang enggak boleh dilupakan adalah fashion yang unik dan punya karakter tersendiri.
Di Indonesia sendiri ada beberapa festival musik EDM, seperti Djakarta Warehouse Project.
Datang ke festival musik EDM akan lebih seru kalau pakai gaya fashion yang cocok.
Berikut 3 inspirasi fashion untuk datang ke festival musik EDM.
(Baca juga: inspirasi fashion ke DWP 2017 ala selebgram)
Serba neon
Di festival musik EDM, kita bakal sering melihat outfit berwarna neon kayak gini. Terutama cropped tank top yang berwarna-warni.
Warna yang biasa ditemui adalah warna pink, hijau muda, biru langit, dan kuning. Beberapa seleb kesayangan kita kayak Ashley Benson, Vanessa Hudgens, Alessandra Ambrosio suka juga, lho, memakai outfit ini.
Mereka sempat ketangkap kamera sedang memakai atasan ini bersamaan.
(Baca juga: rekomendasi makeup merah ala Hyuna di bawah 100 ribu)
Ber-glitter ria
Selain warna yang menyala neon, outfit EDM juga identik dengan blink-blink. Atasan, bawahan, bahkan dress yang gemerlapan sering mewarnai konser-konser EDM apalagi kalau hari sudah semakin malam.
Penulis | : | Ifnur Hikmah |
Editor | : | Ifnur Hikmah |
KOMENTAR