5. Enggak mau ketinggalan, Gigi Hadid juga tampil cool dengan lipstik cokelatnya dan soft smokey eyes.
(Baca juga: 5 Langkah Memakai Lipstik Agar Bibir Kecil Kita Terlihat Lebih Penuh)
6. Biar sesuai dengan tampilan smokey eyes-nya, Hailey Baldwin menggunakan warna cokelat yang mirip dengan warna matanya. So elegant!
7. Cara Delevingne edgy banget dengan warna lipstik cokelat matte-nya. Kontras dengan warna kulit dan bold abis!
(Baca juga: Ini 5 Tampilan Makeup Lipstik yang Bakal Jadi Tren di 2018!)
Penulis | : | Marcella Oktania |
Editor | : | Marcella Oktania |
KOMENTAR