Kita selingkuh, atau dia yang selingkuh
Kenyataannya adalah perselingkuhan akan jadi penyebab terbesar putusnya sebuah hubungan. Entah kita yang selingkuh, atau dia yang selingkuh. Ketika kita selingkuh, kepercayaan dia akan hilang dengan kita. Sebaliknya ketika dia selingkuh, dia akan merasa tidak cukup baik lagi untuk kita.
(Baca juga: Setelah Bertengkar Hebat, Ini 6 Alasan Pacar Enggak Bilang Putus Melainkan Break)
Merasa hubungan yang kita jalani akan berakhir sia-sia
Sudah pacaran bertahun-tahun kok ya begini saja? Dia pun sering merasa hubungan yang dijalani membosankan dan tidak ada tujuan pastinya. Kalau sudah begini, besar kemungkinan cowok untuk meninggalkan kita.
Sebenarnya, apa pun alasannya, girls, ketika ada cowok yang sudah memilih meninggalkan kita, lebih baik kita move on. Karena kita pantas untuk mendapatkan kesempatan untuk bertemu orang yang lebih baik.
Penulis | : | Debora Gracia |
Editor | : | Debora Gracia |
KOMENTAR