Sebaiknya, jika masalah sudah semakin besar dan dirasa enggak akan bisa diselesaikan dengan chat, segera ketemu.
Mungkin saja pertengkaran terjadi karena kesalahpahaman dalam menangkap maksud yang ditulis.
Jadi Pendengar yang Baik
Mungkin kita sering mengeluh karena grup chat ramai banget. Well, ini wajar kok terjadi, apalagi kalau ada teman yang curhat.
Ini sama saja dengan dengerin curhatan teman, bedanya hanya di medianya saja, yaitu lewat chat. Jadi, kita bisa menjadi pendengar yang baik.
(Baca juga: kalau cowok melakukan hal ini di chat, artinya dia naksir kita)
Memperingatkan Dengan Baik
Mungkin ada salah satu teman yang suka banget ‘nyampah’ di grup, entah teks, foto, atau video.
Jika dirasa sudah mengganggu, bicarakan baik-baik. Tegur dia dengan lembut dan jelaskan kenapa tindakannya dirasa sudah mengganggu. Sekalian introspeksi diri, jangan sampai kita melakukan hal yang sama.
Penulis | : | Ifnur Hikmah |
Editor | : | Ifnur Hikmah |
KOMENTAR