Negara Indonesia memang terkenal dengan kekayaan bahasanya. Setidaknya tercatat ada 734 bahasa daerah yang tersebar di 34 provinsi di Indonesia. Bukan cuma ragam bahasa daerahnya, kita juga punya ragam peribahasa atau pepatah yang khas dan memiliki arti yang unik.
Yuk kenali 15 peribahasa/pepatah Indonesia tentang cinta. Kamu sudah tahu artinya?
(Baca juga: 12 Kata-kata Indah dalam Bahasa Indonesia. Sudah Tahu Artinya?)
Asam di gunung garam di laut bertemu dalam satu belanga
Arti: Jodoh seseorang bisa saja berasal dari tempat yang jauh.
Cubit paha sendiri dahulu, baru mencubit paha orang lain
Arti: Merasakan sendiri akibat yang akan ditimbulkan sebelum menyakiti orang lain.
Hidung dicium, pipi digigit
Arti: Kasih sayang yang semu atau tidak nyata.
Hilang di mata, di hati jangan
Arti: Meskipun berjauhan, jangan saling melupakan.
Jinak-jinak merpati, sudah dekat terbanglah dia
Penulis | : | Indra Pramesti |
Editor | : | Indra Pramesti |
KOMENTAR